Senin, 08 November 2021

SOLID GOLD | Turun Tajam Karena Masalah Evergrande

SOLID GOLD - Indeks Hang Seng Turun Tajam Karena Masalah Evergrande



SOLID GOLD JAKARTA - Saham Hong Kong ditutup melemah tajam pada hari Jumat (5/11) Indeks Hang Seng turun 1,41% atau 354,68 poin, ke level 24.870,51. Sementara, Indeks Shanghai Composite merosot 1,00% atau 35,30 poin, ke level 3.491,57, sedangkan Indeks Shenzhen Composite di bursa kedua China turun 0,77% atau 18,74 poin, ke level 2.406,42 karena investor memperhatikan rilis data pekerjaan AS di kemudian hari dan tenggat waktu bagi pengembang bermasalah Evergrande untuk melakukan pembayaran obligasi.

Indeks Hang Seng dan Shanghai memimpin pelemahan bursa Asia, diperberat oleh saham pertambangan batu bara di tengah langkahlangkah intensif China untuk mengendalikan harga batu baradan peningkatan produksi. Saham batu bara China ambles 4,4%, karena pemerintah China telah menerbitkan tujuh pernyataan dalam dua hari terakhir yang menunjukkan produksi batu bara baru-baru ini.

Pernyataan itu juga dilakukan dalam upaya mengekang kenaikan harga batu bara. Di lain sisi, saham properti juga menjadi pemberat Hang Seng dan Shanghai, setelah beberapa perusahaan pengembang mengatakan bahwa salah satu unitnya telah melewatkan pembayaran pada produk manajemen kekayaan. Saham sektor properti ratarata terkoreksi hingga 2,1%, karena kekhawatiran krisis likuiditas di sektor properti kembali mencuat setelah perusahaan pengembang, Kaisa Group Holdings Ltd mengatakan unit keuangannya telah melewatkan pembayaran pada produk manajemen kekayaan.

Sementara itu, data slip gaji karyawan swasta (NFP) tercatat 531.000 atau naik 450.000 sepanjang Oktober. Ekonomi AS pada September mempekerjakan 194k tenaga kerja baru, atau jauh di bawah proyeksi analis yang sebelumnya memprediksi angka 500k.

Angka slip gaji menjadi lebih signifikan, karena menjadi bulan pertama di tengah terhentinya stimulus berupa klaim tunjangan pengangguran dari bank sentral AS sementara kesehatan publik terus membaik dan permintaan tenaga kerja menguat.
SOLID GOLD 


SGB Jakarta / Tulus Rifwandi Gea

Baca Juga :

Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka

Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar

Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Solid Gold Berjangka Serius Bidik Milenial

Solid Gold | Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Luar Biasa Solid Gold Berjangka

Solid Gold | Transaksi Bursa Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan

Solid Gold | Nasabah Baru PT Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh

Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Catat Pertumbuhan

Solid Gold | Kinerja Kuartal Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Nasabah PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Signifikan

Solid Gold | Perusahaan Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial

Solid Gold | Kinerja Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Kinerja PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih

Solid Gold | Kuartal 3 Harga Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | Solid Gold Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif

Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru

Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi

Solid Gold | Perang Dagang Buat Emas Berkilau

Solid Gold | Harga Emas Anjlok

Solid Gold | Perdagangan Emas Paling Banyak Diminati Hari Ini

Solid Gold | Komoditas Kopi dan Emas Cukup Signifikan

Solid Gold | Olein Akan Meningkat di 2020



Tidak ada komentar:

Posting Komentar